Tarif dan Biaya Kartu Kredit digibank

Biaya dan Tarif

Biaya dan Tarif

Deskripsi

Tarif dan Biaya

Iuran Tahunan*

Kartu Utama

Kartu Tambahan

Kartu Kredit digibank Live Fresh Visa / Mastercard

Rp400.000

Rp150.000

Kartu Kredit digibank Black Visa Platinum/Mastercard World

Rp700.000

Rp400.000

Kartu Kredit digibank Visa Travel Platinum

Rp750.000

Rp450.000

Kartu Kredit digibank Visa Travel Signature

Rp1.000.000

Rp500.000

Kartu Kredit digibank Mastercard Black

Rp 3.500.000

Rp 1.500.000

Kartu Kredit digibank Visa Infinite

Rp8.000.000

Rp5.000.000

*Bebas iuran tahun pertama dengan melakukan transaksi tanpa nominal minimum dalam 60 (enam puluh) hari pertama sejak kartu disetujui. Hanya berlaku bagi pemegang kartu baru Kartu Kredit digibank Live Fresh Visa / Mastercard, digibank Visa Travel Signature dan Platinum, dan digibank Black Mastercard World.
*Bebas iuran tahunan dengan menukarkan Poin Rewards/Mileage digibank, informasi lebih lanjut klik di sini

 

Tarif Kartu Kredit Lainnya

Tarif Kartu Kredit Lainnya

Biaya

Suku bunga transaksi ritel (Sesuai dengan suku bunga di bawah ini) berlaku untuk semua kartu kredit digibank

1,75% per bulan

Suku bunga penarikan tunai (sesuai dengan suku bunga di bawah ini) berlaku untuk semua kartu kredit digibank

1,75% per bulan

Pembayaran minimum

5% dari jumlah tagihan atau min. Rp25.000*

*Berlaku hingga 30 Juni 2024

Biaya keterlambatan pembayaran kartu kredit berlaku untuk semua kartu kredit digibank

1% dari total tagihan Kartu Kredit atau maksimal Rp100.000*

*Berlaku hingga 30 Juni 2024

Biaya overlimit (pemakaian melebihi batas kartu kredit) Kartu Kredit digibank Live Fresh Visa / Mastercard

5% dari jumlah overlimit atau min. Rp 125.000

Biaya overlimit (pemakaian melebihi batas kartu kredit) Kartu Kredit digibank Black Visa Platinum / Mastercard world

5% dari jumlah overlimit atau min. Rp 150.000

Biaya overlimit (pemakaian melebihi batas kartu kredit) Kartu Kredit digibank Visa Travel Platinum

5% dari jumlah overlimit atau min. Rp 150.000

Biaya overlimit (pemakaian melebihi batas kartu kredit) Kartu Kredit digibank Visa Travel Signature

5% dari jumlah overlimit atau min. Rp 250.000

Biaya overlimit (pemakaian melebihi batas kartu kredit) Kartu Kredit digibank Visa  Infinite dan digibank Mastercard Black

5% dari jumlah overlimit atau min. Rp 250.000

Biaya penarikan uang tunai Kartu Kredit digibank Live Fresh Visa / Mastercard

6% dari jumlah penarikan tunai atau min. Rp 75.000

Biaya penarikan uang tunai Kartu Kredit digibank Black Visa Platinum / Mastercard world

6% dari jumlah penarikan tunai atau min. Rp 100.000

Biaya penarikan uang tunai Kartu Kredit digibank Visa Travel Platinum 

6% dari jumlah penarikan tunai atau min. Rp 100.000

Biaya penarikan uang tunai Kartu Kredit digibank Visa Travel Signature 

6% dari jumlah penarikan tunai atau min. Rp 150.000

Biaya penarikan uang tunai Kartu Kredit digibank Visa Infinite dan digibank Mastercard Black

6% dari jumlah penarikan tunai atau min. Rp 150.000

Salinan rekening bulanan

Rp 10.000 per Lembar Tagihan Kartu Kredit bulanan

Biaya cetak tagihan kartu kredit bulanan

Rp 25.000 per bulan

Salinan bukti transaksi (sales slip/cash advance slip)

Rp 30.000 per slip

Penggantian kartu kredit yang hilang/rusak/dicuri

Rp 50.000 per kartu kredit

Biaya penolakan pembayaran debit langsung

Rp 50.000

Biaya Administrasi Fitur Spending by Installment (SBI)

Rp 15.000

Biaya Administrasi Fitur Loan on Card (LOC)

Rp50.000

Biaya Administrasi Fitur SBI - Balance Conversion

Rp 50.000

Biaya pembatalan cicilan

5% sisa pokok cicilan, Min. Rp200.000

Biaya Penukaran Poin Rewards / Mileage digibank Menjadi Airline Miles (Melalui DBSI Customer Centre)

5% Poin Rewards / Mileage yang ditukarkan

Biaya Penukaran Poin Rewards / Mileage digibank Menjadi Voucher / e-Voucher (Melalui DBSI Customer Centre)

Rp 20.000

Biaya Pengembalian Saldo Kredit Untuk Kartu Kredit

Rp 15.000

Biaya Notifikasi

Rp5.000*

*) Efektif 14 Desember 2023, biaya notifikasi disesuaikan menjadi Rp7.500**

 

Biaya Tambahan

Biaya materai atas pembayaran kartu kredit

Biaya Pembayaran

Biaya Materai

≤ Rp 5.000.000

Rp0

>Rp 5.000.000

Rp10.000



Biaya Pembayaran

Channel

Biaya

ATM DBSI

Gratis

Direct Debit

Gratis

Aplikasi digibank by DBS

Gratis

Menu Transfer melalui bank lain*

Rp5.000**

Menu Pembayaran melalui bank lain*

Rp12.500

Biaya Penolakan Direct Debit*

Rp50.000

*) Ditambahkan pada Lembar Tagihan Bulan Selanjutnya.

**) Untuk pembayaran tagihan yang dibukukan mulai tanggal 14 Desember 2023 akan dikenakan biaya pembayaran yang disesuaikan menjadi Rp7.500



Catatan:

  • Pembayaran melalui 2 (dua) channel berikut diterima secara real time dan tercermin pada sisa limit kredit gabungan Anda. Sedangkan, riwayat pembayaran tersebut akan tercatat pada laman “Riwayat Transaksi” Aplikasi digibank by DBS pada hari kerja berikutnya:
    • ATM Bank DBS Indonesia (“DBSI”) dengan menggunakan menu pembayaran.

    • Seluruh ATM berlogo ATM Bersama, Prima, ALTO dengan menggunakan menu transfer antar Bank atau melalui menu transfer via electronic banking (mobile banking dan internet banking) Bank lain dan menggunakan layanan transfer BI-FAST.

  • Pembayaran melalui Aplikasi digibank by DBS via menu pembayaran akan diterima di hari yang sama apabila dilakukan sebelum pukul 18:00 WIB. Pastikan pembayaran Anda telah diterima oleh DBSI pada saat jatuh tempo.
  • Pembayaran melalui Bank lain (termasuk melalui e-Commerce favorit), selain menggunakan menu transfer, membutuhkan waktu maksimum 2 hari kerja. Pastikan pembayaran Anda telah diterima oleh DBSI pada saat jatuh tempo.
  • Biaya pembayaran melalui Bank lain akan ditentukan oleh Bank yang bersangkutan.
  • Pembayaran dapat dilakukan secara penuh atas total tagihan atau wajib dilakukan pembayaran setidaknya sejumlah tagihan minimum yang tertera pada lembar tagihan. Apabila tagihan belum terbayarkan setidaknya sejumlah tagihan minimum yang tertera pada lembar tagihan hingga tanggal jatuh tempo, Kartu Kredit digibank Anda akan diblokir sementara terhitung sejak H+1 dari tanggal jatuh tempo. Jika tidak ada pembayaran selama tiga bulan berturut-turut, Kartu Kredit digibank yang Anda miliki akan otomatis terblokir secara permanen.
  • Jika pembayaran dilakukan setelah kartu diblokir sementara, Kartu Kredit digibank Anda dapat digunakan kembali pada H+1 setelah pembayaran diterima oleh Bank

Topics

Kartu