Poin Utama :
Sepanjang 2025, Asia ex-Japan menunjukkan ketahanan dengan kenaikan lebih dari 15% meski dihantam ketidakpastian geopolitik dan tarif dagang. Wilayah ini menawarkan kombinasi valuasi menarik dan momentum laba, menjadikannya peluang yang solid bagi diversifikasi portofolio.
Mengapa pasar Asia ex-Japan menarik:
Tema Struktural:
Fokus Negara:
Kesimpulan:
Dengan valuasi menarik, posisi kepemilikan yang masih rendah, serta pendorong struktural jangka panjang, Asia ex-Japan menawarkan kesempatan bagi investor affluent untuk memperoleh pertumbuhan dengan harga diskon. Berbeda dengan pasar negara maju yang sudah “priced for perfection”, Asia ex-Japan memberi ketahanan, diversifikasi, dan potensi sekuler.
Berikut beberapa produk yang dapat dipertimbangkan:
Reksa Dana Indeks  | BNP Paribas Sri-Kehati  | 
BNP Paribas IDX Growth 30  | |
Reksa Dana Saham Berkapitalisasi Besar  | Eastspring Investment Value Discovery  | 
Ashmore Dana Ekuitas Nusantara  | |
Reksa Dana Offshore Syariah  | Manulife Saham Syariah Golden Asia  | 
BNP Paribas Greater China  | |
Batavia India Sharia Equity USD  | 
Siap mengambil keputusan?
Yakin mengambil keputusan dengan insight dan solusi khusus untuk Anda.
Segera raih peluang di Aplikasi DBS digibank.
Yakin mengambil keputusan dengan insight dan solusi khusus untuk Anda.
Temukan insightTemukan insight terkini yang dianalisis para pakar DBS.
DISCLAIMER
Publikasi ini didistribusikan oleh PT Bank DBS Indonesia (DBSI). DBSI berizin dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Publikasi ini bukan merupakan bagian dari penawaran, rekomendasi, atau ajakan kepada Anda untuk membeli atau melakukan transaksi apa pun sebagaimana dijelaskan, juga tidak ditujukan untuk mengundang atau mengizinkan pembuatan penawaran kepada publik untuk membeli atau melakukan transaksi apa pun untuk mendapatkan uang tunai atau imbalan lainnya dan tidak boleh dipandang seperti demikian.